1 Jumadil Akhir 1446 H | Selasa, 3 Desember 2024
×
Dukung Pengelolaan Sampah Berkelanjutan 
PT KPI Unit Dumai Gelar Priority Bin Goes to School di SMKN 5 Dumai
ekonomi | Sabtu, 25 Mei 2024 | 21:13:25 WIB
Editor : masyuki | Penulis : Rilis

DUMAI - PT Kilang Pertamina Internasional (PT KPI) Unit Dumai memberikan perhatian serius terhadap persoalan sampah di Kota Dumai, khususnya sampah limbah padat Non Bahan Berbahaya dan Beracun (Non B3) yang banyak dihasilkan dalam kehidupan masyarakat sehari-hari, misalnya sampah botol minuman plastik.

Oleh karena itu, PT KPI Unit Dumai berinovasi menghadirkan solusi nyata untuk menanangi persoalan tersebut, salah satunya melalui Program Priority Bin.

Pertamina Recycles For Charity Bin (Priority Bin) merupakan wadah yang terbuat dari limbah besi bekas atau scarp operasional Kilang Pertamina Dumai yang dimanfaatkan untuk menampung sampah limbah non B3. Selanjutnya, sampah yang terkumpul akan diberikan dan dikelola oleh Posyandu Sehati yang juga menjadi komunitas binaan dari program Tanggung Jawab Sosial (TJSL) PT KPI Unit Dumai.

Area Manager Communication, Relations & CSR PT KPI Unit Dumai, Agustiawan, menyampaikan bahwa pihaknya saat ini terus berupaya menghadirkan inovasi dari berbagai persoalan yang ada di masyarakat sebagai wujud dan komitmen dari Program TJSL perusahaan.

"Program ini jadi salah satu inovasi dari komitmen dan kontribusi Kilang Pertamina Dumai mendukung program dekarbonisasi untuk mengurangi perubahan dampak iklim yang saat ini semakin nyata dan akan terus dioptimalisasikan secara inklusif ke komunitas-komunitas masyarakat di kota Dumai," tegasnya.

Melalui Priority Bin yang dimulai sejak April 2023, program ini telah sukses melampaui sejumlah milestone hingga Maret 2024. PT KPI Unit Dumai telah berhasil berkontribusi mengumpulkan 195,44 kg sampah botol plastik  dan membantu mengurangi jejak karbon sebanyak 32.364,52 gr karbon dioksida (CO2). 

Hal tersebut juga telah berhasil menyelamatkan lahan sebanyak 3,072 meter persegi serta mendukung 7 dari 12 tujuan Sustainable Development Goals (SDGs) dan telah membantu program penanganan stunting dan pendampingan ibu hamil risiko tinggi di Posyandu Sehati Kota Dumai.

Agustiawan melanjutkan, program ini digagas dan terus diupayakan karena sejalan dengan pilar visi dan misi PT KPI Unit Dumai menjadi perusahaan yang berbasis dan berwawasan ramah lingkungan.

Untuk menyebarkan semangat dan kesadaran peduli sampah di masyarakat melalui program Priority Bin ini, PT KPI Unit Dumai terus berupaya mencapai tujuan dari program lewat edukasi dan memberikan sumbangsih berupa priority bin untuk masyarakat.

Dalam hal ini, PT KPI Unit Dumai menyelenggarakan kegiatan bertajuk Priority Bin Goes to School ke sekolah-sekolah yang ada di Kota Dumai. Sekolah pertama yang telah dikunjungi yaitu SMK N 5 Dumai, Jumat (17/5).

Kegiatan tersebut bertujuan untuk mengedukasi para pelajar di SMKN 5 Dumai terkait pemilahan, pengelolaan dan pemanfaatan sampah, khususnya limbah non B3.

Acara tersebut juga semakin semarak dengan sesi tanya jawab dari para pelajar yang antusias untuk belajar pengelolaan sampah yang juga bisa bernilai menjadi uang jika dilakukan dengan baik.

H Poyong S.Pd M.Si selaku Kepala Sekolah SMKN 5 Dumai turut menyampaikan apresiasi dan terimakasihnya atas kontribusi PT KPI Unit Dumai meningkatkan literasi pelajar terhadap manajemen pengelolaan dan pemanfaatan sampah.

"Kami sangat senang dan bersyukur dengan kehadiran PT KPI Unit Dumai memberikan materi-materi seputar pengelolaan sampah yang pastinya sangat bermanfaat bagi pelajar. Sebab, untuk mencerdaskan anak-anak kita ini tentunya tidak hanya dari guru-guru saja, melainkan dibutuhkan sinergitas bersama termasuk dari stakeholder yang berada diluar lingkup sekolah.

Melalui edukasi tersebut, Kepsek SMK N 5 Dumai itu berharap agar anak-anak semakin sadar dan bertanggung jawab terhadap sampah yang dihasilkannya, baik disekolah, rumah, dan lingkungan sekitarnya. Serta dapat menyebarluaskan ilmu yang didapatkan kepada keluarga dan teman terdekatnya.

Acara Priority Bin Goes to School tersebut ditutup dengan penyerahan Priority Bin untuk sekolah dan 15 bibit pohon gaharu untuk SMK N 5 Dumai.***

Index
Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal, Ketum Nasdem Surya Paloh Turunkan Tim Khusus ke Siak
Kembalinya Simpai Hitam di Kawasan Mangrove Pangkalan Jambi
Wujudkan Syukur dengan Salurkan Santunan Rp 110 Juta untuk Anak Yatim
Paslon SUWAI Siap Mendaftar ke KPU Provinsi Riau
Paslon SUWAI Siap Mendaftar ke KPU Provinsi Riau
Senin, 26 Agustus 2024 | 06:09:21 WIB
Tokoh Masyarakat Sorek Kembali Bertekat Menangkan Syamsuar
Tokoh Masyarakat Sorek Kembali Bertekat Menangkan Syamsuar
Sabtu, 24 Agustus 2024 | 17:00:25 WIB
Bakal Ketat, Kekuatan Merata Usai Undian Pembagian Grup
Bakal Ketat, Kekuatan Merata Usai Undian Pembagian Grup
Sabtu, 24 Agustus 2024 | 13:24:20 WIB
Ratusan Atlet Ikuti Syamsuar Cup Traditional Archery Competition
Ini yang Dibahas Pjs GM PT KPI Dalam Aksi Lokal untuk Dampak Global
PT KPI Kilang Dumai Berhasil Kumpulkan 350 Kantong Darah
PT KPI Kilang Dumai Berhasil Kumpulkan 350 Kantong Darah
Rabu, 21 Agustus 2024 | 06:25:00 WIB
PT KPI Kilang Dumai Dukung Tingkatkan Daya Saing UMKM
PT KPI Kilang Dumai Dukung Tingkatkan Daya Saing UMKM
Selasa, 20 Agustus 2024 | 10:48:11 WIB
Snow Snow
Snow Snow


daerah
Ribuan Masyarakat Tumpah Ruah Jalan Santai Bersama Sekdaprov SF Hariyanto 
9.912 Narapidana di Riau Dapat Remisi, 134 Dinyatakan Bebas
Pj Gubernur Riau Harap Jadi Pembangkit Semangat Kebangsaan
Pj Gubernur Riau Harap Jadi Pembangkit Semangat Kebangsaan
Sabtu, 17 Agustus 2024 | 15:37:44 WIB
Meriahkan HUT Ke 79 Kemerdekaan RI, Diskominfotik Riau Gelar Lomba Dekorasi Ruangan
Index
Kembangkan Wisata di Pekanbaru, PT Pertamina Patra Niaga FT Sei Siak Gelar FGD Integrasi Wisata
SMA Swasta Cendana Raih Juara Setelah Kalahkan SMA Santo Tarcius
Ribuan Masyarakat Tumpah Ruah Jalan Santai Bersama Sekdaprov SF Hariyanto 
9.912 Narapidana di Riau Dapat Remisi, 134 Dinyatakan Bebas
Pj Gubernur Riau Harap Jadi Pembangkit Semangat Kebangsaan
Pj Gubernur Riau Harap Jadi Pembangkit Semangat Kebangsaan
Sabtu, 17 Agustus 2024 | 15:37:44 WIB
Ini Amanat Direktur SDM & Penunjang Bisnis PT KPI Pada Perwira
Meriahkan HUT Ke 79 Kemerdekaan RI, Diskominfotik Riau Gelar Lomba Dekorasi Ruangan
Diawali Pengibaran Bendera, Peringatan Proklamasi Kemerdekaan di Terminal BRPS Berjalan Khidmat
Santuni Anak Yatim Salah Satu Prioritas CSR PT KPI Kilang Dumai
Tiba di Pekanbaru, Pj Gubri Rahman Hadi Langsung Shalat Jumat di Masjid An-Nur
Politik
Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal, Ketum Nasdem Surya Paloh Turunkan Tim Khusus ke Siak
Paslon SUWAI Siap Mendaftar ke KPU Provinsi Riau
Paslon SUWAI Siap Mendaftar ke KPU Provinsi Riau
Senin, 26 Agustus 2024 | 06:09:21 WIB
Tokoh Masyarakat Sorek Kembali Bertekat Menangkan Syamsuar
Tokoh Masyarakat Sorek Kembali Bertekat Menangkan Syamsuar
Sabtu, 24 Agustus 2024 | 17:00:25 WIB
Akhirnya, PDIP Jatuhkan Pilihan Pada Abdul Wahid - SF Haryanto
Snow Snow
Snow Snow


ekonomi
Ini yang Dibahas Pjs GM PT KPI Dalam Aksi Lokal untuk Dampak Global
PT KPI Kilang Dumai Berhasil Kumpulkan 350 Kantong Darah
PT KPI Kilang Dumai Berhasil Kumpulkan 350 Kantong Darah
Rabu, 21 Agustus 2024 | 06:25:00 WIB
PT KPI Kilang Dumai Dukung Tingkatkan Daya Saing UMKM
PT KPI Kilang Dumai Dukung Tingkatkan Daya Saing UMKM
Selasa, 20 Agustus 2024 | 10:48:11 WIB
Kembangkan Wisata di Pekanbaru, PT Pertamina Patra Niaga FT Sei Siak Gelar FGD Integrasi Wisata
Hukum
Hari ini Sidang Perdana Praperadilan Eddy Hiariej Melawan KPK Digelar, Namun KPK Dipastikan Absen
Lima Perwira Polisi Yang Turut Terjerat di Kasus Ferdy Sambo Kembali Ditugaskan Kapolri, Berikut Daftarnya
Polri Akui 'Kebanjiran' Laporan Aduan Fitnah Jelang Pemilu 2024
Kapolri Lakukan Mutasi Besar-besaran Mulai Dari Jabatan Kapolda Hingga Promosi 4 Polwan
Nasional
Kembalinya Simpai Hitam di Kawasan Mangrove Pangkalan Jambi
Rahman Hadi Resmi Dilantik Jadi Pj Gubernur Riau Oleh Mendagri
Menjadi Calon Paskibraka Terpilih Tingkat Pusat, Juara Tilawah MTQ TNI AU Ini Sujud Syukur
Terancam Merugi Pengusaha Ekspedisi Sembako Berharap Tambahan Kapal Roro

internasional
 16.000 Warga Palestina Jadi Korban, WHO Tegaskan Kondisi di Gaza Semakin Memburuk Setiap Jamnya
Tolak Hamas Berkuasa di Gaza, Wakil Presiden Amerika Kritisi Banyaknya Warga Palestina Yang Tewas
Israel dan Hamas Perpanjang Gencatan Senjata
Israel dan Hamas Perpanjang Gencatan Senjata

Kamis, 30 November 2023 | 13:41:36 WIB
Desak PBB, UNICEF Tegaskan Jalur Gaza Adalah Tempat Paling Berbahaya di Dunia Bagi Anak-anak
olahraga
Bakal Ketat, Kekuatan Merata Usai Undian Pembagian Grup
Bakal Ketat, Kekuatan Merata Usai Undian Pembagian Grup
Sabtu, 24 Agustus 2024 | 13:24:20 WIB
Ratusan Atlet Ikuti Syamsuar Cup Traditional Archery Competition
SMA Swasta Cendana Raih Juara Setelah Kalahkan SMA Santo Tarcius
Dukung Pesepakbola Amputasi, Nasdem Sponsori Dua Anak Riau Ikuti Seleksi Timnas

Popular
News Popular
Politik
Ekonomi
Hukum
Nasional
Daerah
Dukung Pengelolaan Sampah Berkelanjutan 
PT KPI Unit Dumai Gelar Priority Bin Goes to School di SMKN 5 Dumai
ekonomi | Sabtu, 25 Mei 2024 | 21:13:25 WIB
Editor : masyuki | Penulis : Rilis

DUMAI - PT Kilang Pertamina Internasional (PT KPI) Unit Dumai memberikan perhatian serius terhadap persoalan sampah di Kota Dumai, khususnya sampah limbah padat Non Bahan Berbahaya dan Beracun (Non B3) yang banyak dihasilkan dalam kehidupan masyarakat sehari-hari, misalnya sampah botol minuman plastik.

Oleh karena itu, PT KPI Unit Dumai berinovasi menghadirkan solusi nyata untuk menanangi persoalan tersebut, salah satunya melalui Program Priority Bin.

Pertamina Recycles For Charity Bin (Priority Bin) merupakan wadah yang terbuat dari limbah besi bekas atau scarp operasional Kilang Pertamina Dumai yang dimanfaatkan untuk menampung sampah limbah non B3. Selanjutnya, sampah yang terkumpul akan diberikan dan dikelola oleh Posyandu Sehati yang juga menjadi komunitas binaan dari program Tanggung Jawab Sosial (TJSL) PT KPI Unit Dumai.

Area Manager Communication, Relations & CSR PT KPI Unit Dumai, Agustiawan, menyampaikan bahwa pihaknya saat ini terus berupaya menghadirkan inovasi dari berbagai persoalan yang ada di masyarakat sebagai wujud dan komitmen dari Program TJSL perusahaan.

"Program ini jadi salah satu inovasi dari komitmen dan kontribusi Kilang Pertamina Dumai mendukung program dekarbonisasi untuk mengurangi perubahan dampak iklim yang saat ini semakin nyata dan akan terus dioptimalisasikan secara inklusif ke komunitas-komunitas masyarakat di kota Dumai," tegasnya.

Melalui Priority Bin yang dimulai sejak April 2023, program ini telah sukses melampaui sejumlah milestone hingga Maret 2024. PT KPI Unit Dumai telah berhasil berkontribusi mengumpulkan 195,44 kg sampah botol plastik  dan membantu mengurangi jejak karbon sebanyak 32.364,52 gr karbon dioksida (CO2). 

Hal tersebut juga telah berhasil menyelamatkan lahan sebanyak 3,072 meter persegi serta mendukung 7 dari 12 tujuan Sustainable Development Goals (SDGs) dan telah membantu program penanganan stunting dan pendampingan ibu hamil risiko tinggi di Posyandu Sehati Kota Dumai.

Agustiawan melanjutkan, program ini digagas dan terus diupayakan karena sejalan dengan pilar visi dan misi PT KPI Unit Dumai menjadi perusahaan yang berbasis dan berwawasan ramah lingkungan.

Untuk menyebarkan semangat dan kesadaran peduli sampah di masyarakat melalui program Priority Bin ini, PT KPI Unit Dumai terus berupaya mencapai tujuan dari program lewat edukasi dan memberikan sumbangsih berupa priority bin untuk masyarakat.

Dalam hal ini, PT KPI Unit Dumai menyelenggarakan kegiatan bertajuk Priority Bin Goes to School ke sekolah-sekolah yang ada di Kota Dumai. Sekolah pertama yang telah dikunjungi yaitu SMK N 5 Dumai, Jumat (17/5).

Kegiatan tersebut bertujuan untuk mengedukasi para pelajar di SMKN 5 Dumai terkait pemilahan, pengelolaan dan pemanfaatan sampah, khususnya limbah non B3.

Acara tersebut juga semakin semarak dengan sesi tanya jawab dari para pelajar yang antusias untuk belajar pengelolaan sampah yang juga bisa bernilai menjadi uang jika dilakukan dengan baik.

H Poyong S.Pd M.Si selaku Kepala Sekolah SMKN 5 Dumai turut menyampaikan apresiasi dan terimakasihnya atas kontribusi PT KPI Unit Dumai meningkatkan literasi pelajar terhadap manajemen pengelolaan dan pemanfaatan sampah.

"Kami sangat senang dan bersyukur dengan kehadiran PT KPI Unit Dumai memberikan materi-materi seputar pengelolaan sampah yang pastinya sangat bermanfaat bagi pelajar. Sebab, untuk mencerdaskan anak-anak kita ini tentunya tidak hanya dari guru-guru saja, melainkan dibutuhkan sinergitas bersama termasuk dari stakeholder yang berada diluar lingkup sekolah.

Melalui edukasi tersebut, Kepsek SMK N 5 Dumai itu berharap agar anak-anak semakin sadar dan bertanggung jawab terhadap sampah yang dihasilkannya, baik disekolah, rumah, dan lingkungan sekitarnya. Serta dapat menyebarluaskan ilmu yang didapatkan kepada keluarga dan teman terdekatnya.

Acara Priority Bin Goes to School tersebut ditutup dengan penyerahan Priority Bin untuk sekolah dan 15 bibit pohon gaharu untuk SMK N 5 Dumai.***

TERKINI
Mendapat perhatian Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh, karena calon yang diusung.
Minggu, 1 Desember 2024 | 09:27:57 WIB

Bertahun lamanya primata ini tak terlihat, akibat perambahan hutan bakau di sepanjang pesisir.

Kamis, 31 Oktober 2024 | 20:44:17 WIB
Perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) tersebut dikemas dalam balutan acara syukuran dengan menggelar doa.
Kamis, 26 September 2024 | 09:31:46 WIB

Pasangan calon (Paslon) gubernur dan wakil gubernur Riau, Syamsuar-Mawardi M. Saleh siap.

Senin, 26 Agustus 2024 | 06:09:21 WIB

Rumah Haji Muhammad yang berada di Kecamatan Pangkalan Kuras, Kelurahan Sorek, Pelalawan,.

Sabtu, 24 Agustus 2024 | 17:00:25 WIB